Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2020

DASAR SISTEM TELKOM

Gambar
                                                               

Percobaan II

Gambar
    PERCOBAAN II   1.          Tujuan ; Agar Bamasis mampu merangkai Seven Segmen Common Anoda   2          Alat dan Bahan :                         a. Seven Segmen Cammon Anoda                         b. Power Supply                         c. Live Wire   3.          Teori    : a. Jelaskan tentang “LED”         LED (Light Emitting Diode) dan Cara Kerjanya – Light Emitting Diode atau sering disingkat dengan LED adalah komponen elektronika yang dapat memancarkan  cahaya monokromatik ketika diberikan tegangan maju. LED merupakan keluarga Dioda yang terbuat dari bahan semikonduktor. Warna-warna Cahaya yang dipancarkan oleh LED tergantung pada jenis bahan semikonduktor yang dipergunakannya. LED juga dapat memancarkan sinar inframerah yang tidak tampak oleh mata seperti yang sering kita jumpai pada Remote Control TV ataupun Remote Control perangkat elektronik lainnya. Bentuk LED mirip dengan sebuah bohlam (bola lampu) yang kecil dan dapat dipasangkan dengan mudah ke da